Kodim 0723 Klaten Gelar Doa Bersama Peringatan HUT Korem 074 Warastratama Ke-58
KLATEN - Dalam rangka merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-58 Korem 074 Warastratama, anggota Kodim 0723 Klaten menggelar kegiatan doa bersama dengan tema "Korem 074 Warastratama Setia Bersama Rakyat, Menyatu dengan Alam untuk NKRI". (25/04/2024) Kegiatan doa bersama tersebut menunjukkan kesatuan, kebersamaan dan komitmen dalam mendukung peran Korem dalam menjaga keamanan dan kedaulatan negara. Dalam suasana yang penuh kehikmatan, anggota Kodim 0723…