Swipe up untuk membaca artikel

Babinsa Ceper Bantu Amankan Truk Kertas Yang Terguling Akibat Ban Pecah

 Babinsa Ceper Bantu Amankan Truk Kertas Yang Terguling Akibat Ban Pecah



 

Klaten - Truk bermuatan Kertas dari solo yang akan dibawa ke wilayah jogja terguling akibat ban truk pecah pagi ini.

Babinsa Koramil 23/Ceper Kodim 0723/Klaten dengan sigap membantu mengamankan truk yang terguling tersebut, Kamis (17/12/20) pagi. 

Informasi yang dihimpun, truk bermuatan 5 ton kertas tersebut terguling dikarenakan ban pecah sehingga truk kehilangan keseimbangan.

Babinsa Ceper Bantu Amankan Truk Kertas Yang Terguling Akibat Ban Pecah 

"Akibat truk tersebut terguling, arus lalulintas sempat mengalami kemacetan," kata Babinsa.

 

Selain membantu mengamankan barang muatan beserta truk, Babinsa juga membantu arus lalulintas agar tidak mengalami kemacetan yang panjang. 

 

"Saat ini, truk masih dalam upaya evakuasi dan Babinsa bersama polisi lalulintas dan dibantu warga setempat. Sejauh ini, kondisi truk mengalami kerusakan ringan," terangnya. Pendim Klaten.

berita covid 19 tni